Jelang Pelantikan Presiden, Polsek Labuhan Ruku Tingkatkan Patroli

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 19 Oktober 2019 - 15:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zulnas.com, Batubara –Menjelang pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia, jajaran Polsek Labuhan Ruku bersama unsur Muspika meningkatkan kegiatan patroli di wilayah hukumnya.

“Kita berharap, seluruh elemen masyarakat dapat bersinergi menciptakan kondisi yang aman dan kondusif menjelang pelantikan Presiden,” kata Kapolsek Labuhan Ruku, AKP Selamat, saat apel persiapan bersama unsur Muspika, di halaman Mapolsek Labuhan Ruku, Batubara, Sabtu, (19/10/2019).

Baca Juga :  Pasokan Air PDAM Tirta Tanjung Tersendat, Dudi : Ada Kendala Tehnis di Lapangan

Selain itu, Ia juga menghimbau kepada masyarakat agar dapat menjaga keamanan diwilayah masing-masing.

Keterangan photo : Kapolsek Labuhan Ruku, AKP Selamat bersama unsur Muspika saat apel persiapan dihalaman kantor mapolsek Labuhan ruku, sabtu (19/10/2019).

“Kita himbau masyarakat untuk menjaga wilayahnya masing-masing. Kalau bukan kita yang menjaga wilayah kita, siapa lagi,” ujarnya.

Baca Juga :  Terkait Reklamasi, Ini Kata Ketua PNTI Batubara

Selain itu, jajaran Polsek Labuhan Ruku bersama Muspika juga akan meningkatkan patroli di 5 kecamatan, yaitu ; Kecamatan Talawi, Kecamatan Tanjung Tiram, Kecamatan Datuk Tanah Datar, Kecamatan Nibung Hangus dan Kecamatan Sei Balai.

“Kita juga akan menggelar patroli bersama untuk memberi rasa aman dan nyaman kepada masyarakat. Disamping memantau situasi kamtibmas juga silaturrahmi kepada masyarakat dengan maksud mengajak masyarakat agar tetap memelihara dan menjaga kamtibmas yang kondusif,” imbuhnya. ****Zn

Berita Terkait

IWO Batubara Gelar Rakerda: Menuju Organisasi Jurnalistik yang Solid dan Profesional
ASN Bapenda Batubara Ditemukan Tewas Gantung Diri di Rumah Kos, Diduga Alami Depresi
Kasus Suap DPRD Sumut Kembali Mencuat, Tokoh Masyarakat Desak KPK Tuntaskan 36 Nama yang Masih “Berkeliaran”
PNTI Batubara Sambangi DPRD, Suarakan Krisis Nelayan dan Usulkan Solusi Rumpon Buatan
Pemkab Batubara Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Masyarakat Antusias Sambut Program Bupati
PNTI Batubara Audiensi ke PT BRC, Soroti Krisis Nelayan dan Usulkan Program Konservasi Laut
PNTI Batubara Audiensi ke PT IAA, Soroti Krisis Ekologi dan Kemiskinan Nelayan Pesisir
Eks Kadisperkim LH Batubara Akan Laporkan Sekda dan Inspektorat ke APH Terkait Temuan BPK
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:32 WIB

IWO Batubara Gelar Rakerda: Menuju Organisasi Jurnalistik yang Solid dan Profesional

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:50 WIB

ASN Bapenda Batubara Ditemukan Tewas Gantung Diri di Rumah Kos, Diduga Alami Depresi

Rabu, 25 Juni 2025 - 06:41 WIB

Kasus Suap DPRD Sumut Kembali Mencuat, Tokoh Masyarakat Desak KPK Tuntaskan 36 Nama yang Masih “Berkeliaran”

Rabu, 25 Juni 2025 - 06:31 WIB

PNTI Batubara Sambangi DPRD, Suarakan Krisis Nelayan dan Usulkan Solusi Rumpon Buatan

Selasa, 24 Juni 2025 - 12:15 WIB

Pemkab Batubara Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Masyarakat Antusias Sambut Program Bupati

Berita Terbaru

Asahan

Jamaah Haji Asal Asahan Tiba di Kampung Halaman

Senin, 30 Jun 2025 - 16:21 WIB

Asahan

Bupati Asahan Hadir Kejurda Tinju Seleksi PON XVII 2025

Senin, 30 Jun 2025 - 16:08 WIB