Bambang Novianto Siap Bantu Sejahterakan Nelayan di Batubara

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 26 Januari 2019 - 13:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batubara,zulnas.com – Tumbuh di daerah pesisir Kabupaten Batubara, membuat Bambang Novianto tidak asing dengan aktivitas nelayan. Kehidupan sehari-sehari yang dihabiskan dilingkungan nelayan, membuat dirinya hafal betul bagaimana permasalahan yang dihadapi masyarakat nelayan.

Melirik kebelakang, permasalahan antar nelayan tradisional dan nelayan modern kerap terjadi di wilayah perairan Batubara khususnya Kecamatan Talawi dan Kecamatan Tanjung Tiram. Selaku masyarakat Batubara, hal itu menggugah dirinya untuk turut menyelesaikan permasalahan yang ada.

Caleg PKB Bambang Novianto saat memberikan sertifikat kepada salah seorang perempuan yang juga ibu-ibu nelayan didapilnya. 

Untuk itu, Caleg dari Partai PKB ini berjanji akan berjuang demi mensejahterakan nelayan dengan mendorong pemerintah agar memberi bantuan serta melakukan pembinaan berkelanjutan.

Baca Juga :  Partai Golkar Tegaskan Oky, Fahri dan Hadi Suriono Tidak Mendaftar di Golkar Batubara

“Menyelesaikan permasalahan nelayan bukan seperti membalikkan telapak tangan. Kita mendorong Pemerintah Kabupaten Batubara untuk melakukan pembinaan berkelanjutan,” kata Caleg dari Partai PKB nomor urut 1 dapil Kec. Talawi dan Kec. Tg Tiram, Bambang Novianto kepada zulnas.com, sabtu (26/1/2019).

Bambang Novianto dengan istri tercintanya Lindawati Pohan

Menurutnya, menyelesaikan masalah nelayan tidak hanya sekedar membuat satu kebijakan tentang alat tangkap. Jauh lebih dari itu, pemerintah harus mampu melakukan pembinaan secara berkelanjutan.

Pemerintah, kata Bambang, harus berpikir bagaimana caranya untuk memutus mata rantai agar anak-anak nelayan kedepan tidak lagi menjadi pelaut tradisional, dengan memotong mata rantai itu, pemerintah dapat memberlakukan subsidi terhadap anak-anak nelayan dalam melanjutkan pendidikannya dijenjang Perguruan tinggi, sehingga dengan bekal pengetahuan itu, pola pikir anak nelayan dapat lebih maju selangkah dalam menentukan sikapnya.

Baca Juga :  Berbeda Pilihan Politik di Pilpres, Bupati dan Wakil Bupati Batubara Tetap Profesional

“Paling tidak pemerintah dapat memberikan pendidikan bersubsidi untuk anak-anak nelayan dalam melanjutkan pendidikannya ke Perguruan tinggi. Dengan membentuk Universitas di Batubara”, kata Caleg Nomor urut satu dari PKB ini. ****Zn

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Plt Direktur PDAM Tirta Tanjung Sampaikan Klarifikasi Terkait Kondisi Perusahaan
Baharuddin Siagian Pimpin Rakor Bentuk Tim Terpadu Penyelesaian Konflik Agraria
MV Star Voyager Bawa Ribuan Turis Mancanegara di Awal 2026 di Batubara
Sempat Bentrok, Ratusan Warga Poktan Perjuangan Duduki Lahan PT Socfindo Tanah Gambus, Wabup Beri Tenggat 1 Minggu
Di Ujung Tahun, Kertas Bernama SK Itu Mengubah Segalanya
PB GEMKARA Santuni Keluarga Pejuang Pemekaran, Air Mata Haru Warnai Peringatan HUT ke-19 Batubara
PB Gemkara Desak Presiden Prabowo Ambil Alih Eks HGU PT Socfindo Tanah Gambus
Tokoh Pemuda Apresiasi Penunjukan Zulkarnain Achmad sebagai Plt Direktur PDAM Tirta Tanjung
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:41 WIB

Plt Direktur PDAM Tirta Tanjung Sampaikan Klarifikasi Terkait Kondisi Perusahaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:53 WIB

Baharuddin Siagian Pimpin Rakor Bentuk Tim Terpadu Penyelesaian Konflik Agraria

Senin, 12 Januari 2026 - 15:53 WIB

MV Star Voyager Bawa Ribuan Turis Mancanegara di Awal 2026 di Batubara

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:24 WIB

Sempat Bentrok, Ratusan Warga Poktan Perjuangan Duduki Lahan PT Socfindo Tanah Gambus, Wabup Beri Tenggat 1 Minggu

Minggu, 4 Januari 2026 - 00:55 WIB

Di Ujung Tahun, Kertas Bernama SK Itu Mengubah Segalanya

Berita Terbaru

LABUHANBATU

Sekda Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Rabu, 21 Jan 2026 - 10:05 WIB