Sidak di Lapas Labuhanruku, Kalapas Sebut Tak Ada Narkoba Ditemukan

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 11 Mei 2023 - 10:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kalapas Labuhanruku EP Prayer Manik saat menggelar Sidak di warga binaan, di Lapas Labuhanruku Kelas IIA..

Kalapas Labuhanruku EP Prayer Manik saat menggelar Sidak di warga binaan, di Lapas Labuhanruku Kelas IIA..

Zulnas.com, Batubara — Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Labuhan Ruku kembali melaksanakan Inspeksi Mendadak (Sidak) pada Blok Hunian Warga Binaan Pemasyarakatan.

Hal itu dilakukan untuk menindaklanjuti arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Renhard Silitonga terkait Langkah Progressive sebagai Tindak Lanjut atas maraknya berita miring terkait peredaran Narkoba, Penipuan Online, Pungli di Lingkungan UPT Pemasyarakatan.

Sidak kali ini dipimpin langsung oleh Kalapas Kelas II A Labuhan Ruku EP Prayer Manik, dengan melibatkan para pejabat Struktural dan jajaran Staf, Selasa (09/05/2023).

Adapun sasaran penggeledahan adalah barang barang terlarang yang tercantum dalam Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2013 Tentang Tata Tertib Lembaga Pemasyarakatan Dan Rumah Tahanan Negara.

Baca Juga :  Peringatan Harkitnas, Bahar : Bangkit Bersama Wujudkan Indonesia Kuat

Baca : Gawat, Belum Sempat Serah Terima ke Lapas, Tahanan Kejari Asahan Kabur

Baca : Kondisi Lapas Itu Ibarat Botol Terus Menerus Diisi, Masuk Mudah, Keluar Susah

Dalam kegiatan sidak petugas tidak menemukan adanya Narkoba, namun mengamankan beberapa barang yang dilarang beredar di Lapas seperti Senjata Tajam, Handphone, peralatan makan minum terbuat dari besi, dan benda terlarang lainnya. Dalam kegiatan tersebut tidak ditemukan adanya narkoba.

Baca Juga :  Lapas Labuhanruku Gelar Tes Urine Mendadak, Satma IPK Sebut Wajar Pimpinan Kurang Percaya Pada Bawahan

Sementara itu, Kepala Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku, EP Prayer Manik menyampaikan bahwa kegiatan ini akan terus dilakukan sebagai bentuk komitmen dan keseriusan Lapas Labuhan Ruku dalam pencegahan peredaran narkoba serta deteksi dini terhadap gangguan keamanan dan ketertiban.

”Penggeledahan ini akan terus kami lakukan sebagai langkah progresif dan langkah serius pemberantasan narkoba di dalam Lapas Labuhan Ruku,” kata Kalapas.

Dari hasil penggeledahan tersebut nantinya akan dituangkan dalam berita acara hasil penggeledahan dan rencananya akan langsung dimusnahkan. ***Dan

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

MV Star Voyager Bawa Ribuan Turis Mancanegara di Awal 2026 di Batubara
Sempat Bentrok, Ratusan Warga Poktan Perjuangan Duduki Lahan PT Socfindo Tanah Gambus, Wabup Beri Tenggat 1 Minggu
Di Ujung Tahun, Kertas Bernama SK Itu Mengubah Segalanya
PB GEMKARA Santuni Keluarga Pejuang Pemekaran, Air Mata Haru Warnai Peringatan HUT ke-19 Batubara
PB Gemkara Desak Presiden Prabowo Ambil Alih Eks HGU PT Socfindo Tanah Gambus
Tokoh Pemuda Apresiasi Penunjukan Zulkarnain Achmad sebagai Plt Direktur PDAM Tirta Tanjung
Akhir Tahun Penuh Makna, Bupati Batubara Serahkan Ribuan SK PPPK dan Tekankan Disiplin OPD
Baharuddin Siagian Buka Pelatihan Bela Negara Taruna Gemkara, Tekankan Upgrade SDM dan Loyalitas Kepemimpinan
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 15:53 WIB

MV Star Voyager Bawa Ribuan Turis Mancanegara di Awal 2026 di Batubara

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:24 WIB

Sempat Bentrok, Ratusan Warga Poktan Perjuangan Duduki Lahan PT Socfindo Tanah Gambus, Wabup Beri Tenggat 1 Minggu

Minggu, 4 Januari 2026 - 00:55 WIB

Di Ujung Tahun, Kertas Bernama SK Itu Mengubah Segalanya

Sabtu, 3 Januari 2026 - 11:56 WIB

PB GEMKARA Santuni Keluarga Pejuang Pemekaran, Air Mata Haru Warnai Peringatan HUT ke-19 Batubara

Jumat, 2 Januari 2026 - 00:15 WIB

PB Gemkara Desak Presiden Prabowo Ambil Alih Eks HGU PT Socfindo Tanah Gambus

Berita Terbaru

LABUHANBATU

Sekda Labuhanbatu Pimpin Evaluasi Program Makan Bergizi Gratis

Selasa, 13 Jan 2026 - 20:06 WIB

LABUHANBATU

Sael, Siswa Tertinggi di SMK Yapim Rantauprapat

Selasa, 13 Jan 2026 - 11:57 WIB