Hari Pertama Bertugas, Bupati Zahir Minta ASN Batubara Berikan Pelayanan Prima

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 28 Desember 2018 - 11:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATUBARA,zulnas.com – Hari pertama menjabat sebagai Bupati Batubara periode 2018-2023, Zahir meminta kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kabupaten Batubara agar memberikan pelayanan yang mudah dan cepat bagi masyarakat.

“Melalui apel pagi ini, saya perintahkan kepada seluruh ASN agar bekerja secara baik, disiplin, jujur dan bertanggung jawab. Berikan pelayanan yang mudah dan cepat kepada seluruh lapisan masyarakat,” ungkap Zahir saat apel akbar, di Lapangan Dolok Pop, Kecamatan Lima Puluh, Jumat (28/12/2018).

Baca Juga :  Kadisdik Batubara Prihatin Gaji Guru Honor Hanya Bisa Beli Bedak

Baca Juga : Bupati Batubara Dilantik, Gubsu Edy Rahmayadi Minta Jangan Ada Rakyat Sensara

Baca Juga : Hari ini Zahir- Oky Dilantik, Ini Harapan Masyarakat

Ia mengatakan, sebagai ASN dan pejabat struktural yang diberi kepercayaan dalam jabatan, bekerjalah sesuai dengan tugas pokok dan fungsi, serta bekerjalah sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Sehingga setiap bentuk perencanaan dan program pembangunan yang dikerjakan terhindar dari masalah hukum dikemudian hari.

Baca Juga :  Pembangunan Kilang Minyak dan Pengembangan PKT Tergantung Dukungan Masyarakat

Pantauan awak media, selain kegiatan apel akbar, Pemerintah Kabupaten Batubara juga menyalurkan bantuan kepada masyarakat, meliputi rehab rumah sebanyak 5 unit, bantuan untuk muallaf sebanyak 19 orang, miskin konsumtif 82 orang, beasiswa untuk mahasiswa 10 orang, tingkat SMP 131 orang, MTS 168 orang, miskin produktif 52 orang serta bantuan sarana ibadah 25 masjid dan mushalla. ***Red

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

MV Star Voyager Bawa Ribuan Turis Mancanegara di Awal 2026 di Batubara
Sempat Bentrok, Ratusan Warga Poktan Perjuangan Duduki Lahan PT Socfindo Tanah Gambus, Wabup Beri Tenggat 1 Minggu
Di Ujung Tahun, Kertas Bernama SK Itu Mengubah Segalanya
PB GEMKARA Santuni Keluarga Pejuang Pemekaran, Air Mata Haru Warnai Peringatan HUT ke-19 Batubara
PB Gemkara Desak Presiden Prabowo Ambil Alih Eks HGU PT Socfindo Tanah Gambus
Tokoh Pemuda Apresiasi Penunjukan Zulkarnain Achmad sebagai Plt Direktur PDAM Tirta Tanjung
Akhir Tahun Penuh Makna, Bupati Batubara Serahkan Ribuan SK PPPK dan Tekankan Disiplin OPD
Baharuddin Siagian Buka Pelatihan Bela Negara Taruna Gemkara, Tekankan Upgrade SDM dan Loyalitas Kepemimpinan
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 15:53 WIB

MV Star Voyager Bawa Ribuan Turis Mancanegara di Awal 2026 di Batubara

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:24 WIB

Sempat Bentrok, Ratusan Warga Poktan Perjuangan Duduki Lahan PT Socfindo Tanah Gambus, Wabup Beri Tenggat 1 Minggu

Sabtu, 3 Januari 2026 - 11:56 WIB

PB GEMKARA Santuni Keluarga Pejuang Pemekaran, Air Mata Haru Warnai Peringatan HUT ke-19 Batubara

Jumat, 2 Januari 2026 - 00:15 WIB

PB Gemkara Desak Presiden Prabowo Ambil Alih Eks HGU PT Socfindo Tanah Gambus

Rabu, 31 Desember 2025 - 01:02 WIB

Tokoh Pemuda Apresiasi Penunjukan Zulkarnain Achmad sebagai Plt Direktur PDAM Tirta Tanjung

Berita Terbaru

LABUHANBATU

Sael, Siswa Tertinggi di SMK Yapim Rantauprapat

Selasa, 13 Jan 2026 - 11:57 WIB