Diduga Menggunakan Ijazah Palsu, Massa GPMB Sumut Datangi Kantor Kejatisu

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 20 Mei 2019 - 20:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zulnas.com.Batubara —Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejatisu) diminta usut tuntas dugaan Pemalsuan dan Jual Beli Ijazah di yayasan Universitas Pembinaan Masyarakat Indonesia (UPMI) Medan.

Ini disampaikan mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Peduli Birokrasi Sumatera Utara (GMPB Sumut) saat berunjukrasa di Kantor Kejatisu Jalan AH Nasution Medan, Jumat (20/5/2019).

“Kejatisu diminta usut dan panggil serta periksa Paruhum Nali Siregar Direksi PDAM Tirtauli Pematang siantar terkait dugaan pemalsuan dan Jual Beli Ijazah S1 di Yayasan Universitas Pembinaan Masyarakat Indonesia ( UPMI ) Medan, sebut kordinator aksi, Rahmat Ahir Harahap.

Baca Juga :  'Jepang' Resmi Pindah ke Batubara

Sementara itu, Perwakilan dari Kejaksaan tingi Sumatera Utara Intel Kejatisu, Rizaldi Menegaskan, Laporan dan tuntutan GMPB SUMUT akan disampaikan kepada pimpinan serta akan ditindak lanjuti.

“Kita berterima kasih kepada GMPB Sumut, yang menyampaikan, melaporkan dan memberikan bukti-bukti dugaan pemalsuan dan jual beli Ijazah di Yayasan Universitas Pembinaan Masyarakat Indonesia ( UPMI ) Medan, segera kita sampaikan kepada pimpinan serta akan kita tindak lanjuti, “Sebut Rizaldi.

Baca Juga :  Dua Caleg Beda Partai Kompak Rebut Kursi di Dapil II Batubara

Disamping itu Perwakilan GMPB Sumut dipersilahkan masuk kedalam gedung kejatisu untuk memberikan Laporan dan Berkas Pendukung yang didampingi intel Kejatisu, Rizaldi. ***Redaksi

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Plt Direktur PDAM Tirta Tanjung Sampaikan Klarifikasi Terkait Kondisi Perusahaan
Baharuddin Siagian Pimpin Rakor Bentuk Tim Terpadu Penyelesaian Konflik Agraria
MV Star Voyager Bawa Ribuan Turis Mancanegara di Awal 2026 di Batubara
Sempat Bentrok, Ratusan Warga Poktan Perjuangan Duduki Lahan PT Socfindo Tanah Gambus, Wabup Beri Tenggat 1 Minggu
Di Ujung Tahun, Kertas Bernama SK Itu Mengubah Segalanya
PB GEMKARA Santuni Keluarga Pejuang Pemekaran, Air Mata Haru Warnai Peringatan HUT ke-19 Batubara
PB Gemkara Desak Presiden Prabowo Ambil Alih Eks HGU PT Socfindo Tanah Gambus
Tokoh Pemuda Apresiasi Penunjukan Zulkarnain Achmad sebagai Plt Direktur PDAM Tirta Tanjung
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:41 WIB

Plt Direktur PDAM Tirta Tanjung Sampaikan Klarifikasi Terkait Kondisi Perusahaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:53 WIB

Baharuddin Siagian Pimpin Rakor Bentuk Tim Terpadu Penyelesaian Konflik Agraria

Senin, 12 Januari 2026 - 15:53 WIB

MV Star Voyager Bawa Ribuan Turis Mancanegara di Awal 2026 di Batubara

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:24 WIB

Sempat Bentrok, Ratusan Warga Poktan Perjuangan Duduki Lahan PT Socfindo Tanah Gambus, Wabup Beri Tenggat 1 Minggu

Minggu, 4 Januari 2026 - 00:55 WIB

Di Ujung Tahun, Kertas Bernama SK Itu Mengubah Segalanya

Berita Terbaru

LABUHANBATU

Sekda Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Rabu, 21 Jan 2026 - 10:05 WIB