Sayembara Design Batik Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2022

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 22 September 2022 - 12:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zulnas.com, Labuhanbatu – Asisten l Drs. Sarimpunan Ritonga S.Pd Membuka Rapat Pembentukan Tim Sayembara Design Batik Kabupaten Labuhanbatu Tahun anggaran 2022, di Aula Bappeda, Jalan Gose Gautama, Kecamatan Rantau Selatan. Kamis (22/09/2022).

Dalam arahan dan bimbingannya, Sarimpunan Ritonga mengatakan dalam rangka menyambut hari ulang tahun Pemerintahan Kabupaten Labuhanbatu yang ke 77 tahun, yang notabene sama dengan hari proklamasi Republik Indonesia.

Baca Juga :  Dua Minggu Bertugas, Kapolres Jose 'Melebur' Bersama Wartawan di Batubara

“Untuk itu Pemerintah Daerah mengadakan sayembara design batik khas Budaya Lokal Kabupaten Labuhanbatu,” Ucapnya.

Sarimpunan Ritonga juga menjelaskan selain sayembara design masih ada banyak lagi kegiatan kegiatan yang lain di acara Hut Pemkab Labuhanbatu yang bersinergi dengan Dinas Kepemudaan dan Olah Raga, Budaya dan Pariwisita dengan Asisten l Pemerintahan dan Kesra dibawah TPPK Kabag Pemerintahan.

“Untuk itu, Saya berharap kepada peserta rapat untuk saring berkoordinasi demi mensukseskan kegiatan ini”, tutur Sarimpunan Ritonga.

Baca Juga :  Gemkara : Kampung Jepang Gagasan Yang Bernilai Sejarah

Sementara itu, Kepala Dinas Kepemudaan dan Olah Raga, Kebudayaan dan Pariwisata Hulwi SE, menyampaikan bahwasanya hasil rapat Pembentukan Tim Sayembara Design Batik Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2022 ini nanti akan disampaikan kepada Asisten l Pemerintahan dan Kesra.

Acara dilanjutkan dengan rapat Pembentukan Tim Sayemara Design Batik Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2022. (BAF)

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai
PT DMK Diduga Ubah Kawasan Hutan Jadi Kebun Sawit, Petani Minta Kejagung RI Turun Tangan
PWI Sumut Gelar Ujian Anggota Muda dan Kenaikan Tingkat
Janda Tua Kunjungi Kantor SMSI Sergai
Banjir Belum Surut, Warga Sergai Kini Didera Kelangkaan BBM: Ekonomi Mulai Lumpuh
Ringankan Beban Korban Banjir, Ketua SMSI Sergai Salurkan Bantuan Sembako ke Warga Dusun 4 Sei Rampah
PPITTNI Gelar Zikir Akbar Nasional, Ini Pesan Menteri Agama Nasaruddin Umar
Ketua PN Sei Rampah Apresiasi Kegiatan Sosial HUT ke-10 Media Sinarsergai.com
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 Desember 2025 - 23:40 WIB

Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:42 WIB

PT DMK Diduga Ubah Kawasan Hutan Jadi Kebun Sawit, Petani Minta Kejagung RI Turun Tangan

Sabtu, 20 Desember 2025 - 13:20 WIB

PWI Sumut Gelar Ujian Anggota Muda dan Kenaikan Tingkat

Minggu, 7 Desember 2025 - 22:57 WIB

Janda Tua Kunjungi Kantor SMSI Sergai

Kamis, 4 Desember 2025 - 10:14 WIB

Banjir Belum Surut, Warga Sergai Kini Didera Kelangkaan BBM: Ekonomi Mulai Lumpuh

Berita Terbaru

LABUHANBATU

Sael, Siswa Tertinggi di SMK Yapim Rantauprapat

Selasa, 13 Jan 2026 - 11:57 WIB