Merasa Dipecat Sepihak, Kepala Dusun I Desa Sentang Protes

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 6 Juni 2020 - 16:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zulnas.com, Batubara — Kepala Dusun I Cempaka Biru Desa Sentang Kecamatan Nibung Hangus Amirsyah Puddin protes atas pemecatannya sebagai kepala dusun tanpa alasan yang objektif.

Ia kemudian mendugaan kuat bahwa pemecatannya sebagai kepala dusun didasari oleh unsur pribadi kepala desa yang sakit hati karena persoalan politik pada pemilihan kepala daerah waktu lalu.

“Beberapa waktu lalu Sekdes datang kerumah saya mengantarkan Surat Peringatan (SP) sekaligus lima surat dan mengatakan bahwa saya dipecat kepala desa,” Kata Amirsyah Puddin kepada zulnas.com, di Tanjung Tiram, sabtu (06/06/2020).

Dalam surat peringatan (SP) yang diantarkan Sekdes Desa Sentang yang datang kerumah dia, juga membawa surat rekomendasi yang dikeluarkan camat Nibung hangus tentang permohonan kepala desa tentang pemberhentian kadus sebagai perangkat desa.

Baca Juga :  Zahir : Berilah Informasi Yang Sehat Kepada Masyarakat

Lebih lanjut Amir meragukan, surat pernyataan masyarakat Dusun I yang memohon penonaktifan kepala dusun I kuat direkayasa. Dugaan Rekayasa surat itu menurutnya terlihat dari tanda tangannya macam dibuat- buat dan orang yang menandatangani pun ganda. Satu orang dua dan tiga kali ditandatangani.

“Lihat ini suratnya, atas nama Umi Kalsum ganda sebanyak tiga orang, dan anehnya, umi kalsum dan faridah Hanum tanda tangannya juga bisa sama,” Beber Amer.

Baca Juga :  Aksi Sadis Geng Motor Terekam CCTV, Asahan Mulai Tak Aman

Sedangkan pada Surat Peringatan (SP), Amir dituduh tidak menjalankan tugas dan fungsinya sebagai kepala Dusun. Dia juga tidak menjalankan perintah kepala desa dalam melaksanakan kebersihan lingkungan dan lalai melaksanakan surat Himbauan dan edaran dari pemerintahan.

Adapun Lima Surat Peringatan itu dimulai tertanggal, 16 Januari, 9 maret, 27 Maret, 2 April, 13 April dan 20 April Surat Rekomendasi dari Camat Nibung Hangus.

Terpisah, Kepala Desa Sentang Idris saat dihubungi melalui via telpon selulernya, Sabtu (6/6/2020) sekira pukul 14.50 Wib tidak menjawab. Beberapa kali dihubungi aktif tetapi tidak mengangkat. ****

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai
PT DMK Diduga Ubah Kawasan Hutan Jadi Kebun Sawit, Petani Minta Kejagung RI Turun Tangan
PWI Sumut Gelar Ujian Anggota Muda dan Kenaikan Tingkat
Janda Tua Kunjungi Kantor SMSI Sergai
Banjir Belum Surut, Warga Sergai Kini Didera Kelangkaan BBM: Ekonomi Mulai Lumpuh
Ringankan Beban Korban Banjir, Ketua SMSI Sergai Salurkan Bantuan Sembako ke Warga Dusun 4 Sei Rampah
PPITTNI Gelar Zikir Akbar Nasional, Ini Pesan Menteri Agama Nasaruddin Umar
Ketua PN Sei Rampah Apresiasi Kegiatan Sosial HUT ke-10 Media Sinarsergai.com
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 Desember 2025 - 23:40 WIB

Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:42 WIB

PT DMK Diduga Ubah Kawasan Hutan Jadi Kebun Sawit, Petani Minta Kejagung RI Turun Tangan

Sabtu, 20 Desember 2025 - 13:20 WIB

PWI Sumut Gelar Ujian Anggota Muda dan Kenaikan Tingkat

Minggu, 7 Desember 2025 - 22:57 WIB

Janda Tua Kunjungi Kantor SMSI Sergai

Kamis, 4 Desember 2025 - 10:14 WIB

Banjir Belum Surut, Warga Sergai Kini Didera Kelangkaan BBM: Ekonomi Mulai Lumpuh

Berita Terbaru

BATUBARA

Di Ujung Tahun, Kertas Bernama SK Itu Mengubah Segalanya

Minggu, 4 Jan 2026 - 00:55 WIB