46 Pejabat Eselon Dilantik, Camat Tanjung Tiram Copot, Ini Gantinya

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 17 April 2020 - 15:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zulnas.com, Batubara — Bupati Kabupaten Batubara Ir Zahir M.AP kembali melantik 46 pejabat eselon III dan IV dilingkungan Setempat, jum’at (17/4/2020). Dalam pelantikan itu, Jabatan Camat Kecamatan Tanjung Tiram Abdul Rasyid digeser oleh Sekcam Talawi.

Dalam sambutannya, Bupati Batubara Ir Zahir melalui Sekda Batubara Sakti Alam Siregar menekankan kepada pejabat yang dilantik agar dapat bener- bener menjalankan tugasnya sebagaimana dengan amanah jabatan yang diberikan.

Baca Juga :  Lagi, 60 Napi Lapas Labuhan Ruku Divaksinasi

“Ini kesempatan bagi saudara untuk membuktikan integritas kerja saudara kepada pimpinan untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat,” Tegas Sekda.

Khusus Kepada Camat Kecamatan Talawi yang baru, Sekda meminta agar pejabat yang menggantikan Camat Lama dapat menyesuaikan diri terhadap lingkungannya.

Adapun 46 Pejabat yang dilantik, antara lain adalah, Drs Abdul Rasyid yang sebelumnya Camat Tanjung Tiram dirotasi sebagai kepala bidang kedaruratan dan logistik pada Dinas BPBD Batubara.

Baca Juga :  Pemkab Labuhanbatu Gelar Bimtek Pilkades

Yang menggantikan posisinya adalah Alfitri Hidayat S.Sos yang semula Sekcam Kecamatan Talawi diangkat Menjadi Camat Kecamatan Tanjung Tiram.

Mahar Efendi yang sebelumnya sebagai pegawai pada kantor Camat Sei Balai menjadi Pj Sekretaris pada Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Kabupaten Batubara.

Berikut ini nama- nama 46 Pejabat yang dilantik ;

 

 

 

 

 

 

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bursa Ketua Golkar Sumut Memanas: Andar Amin Harahap vs Hendri Yanto Sitorus
Andar Amin Harahap: Figur Dominan di Bursa Ketua DPD Golkar Sumut
Hendri Yanto Sitorus: Jejak Tokoh Muda Golkar dari Akademisi hingga Kepala Daerah
Kelompok 80 Desak Polres Sergai Periksa IUP dan HGU PT DMK, Dugaan Alih Fungsi Lahan Menguat
Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai
PT DMK Diduga Ubah Kawasan Hutan Jadi Kebun Sawit, Petani Minta Kejagung RI Turun Tangan
PWI Sumut Gelar Ujian Anggota Muda dan Kenaikan Tingkat
Janda Tua Kunjungi Kantor SMSI Sergai
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 22:40 WIB

Bursa Ketua Golkar Sumut Memanas: Andar Amin Harahap vs Hendri Yanto Sitorus

Senin, 19 Januari 2026 - 22:29 WIB

Andar Amin Harahap: Figur Dominan di Bursa Ketua DPD Golkar Sumut

Senin, 19 Januari 2026 - 22:22 WIB

Hendri Yanto Sitorus: Jejak Tokoh Muda Golkar dari Akademisi hingga Kepala Daerah

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:35 WIB

Kelompok 80 Desak Polres Sergai Periksa IUP dan HGU PT DMK, Dugaan Alih Fungsi Lahan Menguat

Rabu, 24 Desember 2025 - 23:40 WIB

Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai

Berita Terbaru

LABUHANBATU

Sekda Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Rabu, 21 Jan 2026 - 10:05 WIB