Friday, November 22, 2024

36 Panwascam Dilantik, Ade Sutoyo Sebut Mereka Ibarat ‘Bayi Ajaib’

Zulnas.com, Batubara — Sebanyak 36 anggota Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) dilantik guna untuk mendukung kinerja Bawaslu dalam menjalani ajang demokrasi pada pemilu tahun 2024 mendatang.

Pelantikan Pejabat panwascam tersebut dihadiri Forkopimda Kabupaten Batubara dan dilaksanakan di aula hotel Bayu Wangi, Kecamatan Lima Puluh, Jum’at (28/10/2022).

Ketua Bawaslu Kabupaten Batubara, Ade Sutoyo mengatakan, sebanyak 36 anggota Panwascam ini sudah dijaring melalui seleksi yang cukup ketat.

Seleksi tersebut dilaksanakan mulai dari seleksi administrasi, tes tertulis hingga wawancara, sehingga mereka yang terpilih tersebut dinilai punya kredibilitas yang cukup baik dan bisa mengemban tugas dengan maksimal.

Baca : Ini Dia Nama-nama Panwas Kecamatan Yang Lulus di Kabupaten Batubara

Setelah pelantikan ini, kalian sudah mengemban amanah sebagi pejabat publik dan dipundak saudara sudah ada tanggungjawab sebagai pengawas pemilu di kecamatan masing-masing. Tolong jaga amanah itu dengan baik dan jaga kondusifitas didaerah masing-masing.

“Hari ini kita sudah memasuki tahapan pemilu 2024. Memang kita ini diciptakan ibarat seperti bayi ajaib. Tidak ada lagi cerita berleha-leha, siapkan diri kita, pelajari dan pahami peraturan dan regulasi yang ada,” tegas Ade Sutoyo dihadapan Panwascam.

Ade Sutoyo berharap, agar Panwascam tetap menjaga silaturahmi dengan sesama penyelenggara. Tugas-tugas yang dilaksanakan tidak akan dapat terlaksana tanpa adanya solidaritas.

“Kalian harus sudah dapat membangun emosional diantara 3 orang pimpinan di kecamatan. Untuk itu jaga solidaritas. Kalau anda tidak jaga solidaritas yakin fungsi dan tugas anda tidak akan berjalan dengan maksimal,” tegasnya. ***Epson

Hot this week

Soliditas Kader Golkar Kompak Rame-rame Dukung Bahar-Syafrizal

Zulnas.com, Batubara – Dukungan penuh Partai Golkar Kabupaten Batubara...

Rizky Aryetta Serukan Emak-emak di Batubara Dukung Baharuddin-Syafriza

Zulas.com, Batubara, – Sosok muda dan energik, Rizky Aryetta,...

Hadir Dikampanye Akbar, Ini Kata ADK Soal Golkar Dukung Bahar

Zulnas.com, Batubara – Kampanye akbar pasangan calon nomor urut...

Puluhan Ribu Massa Hadiri Kampanye Akbar Bahar-Syafrizal di Dolok Estate

Zulnas.com, Batubara -- Di Lima Puluh, kota kecil di...

Pasokan Air PDAM Tirta Tanjung Tersendat, Dudi : Ada Kendala Tehnis di Lapangan

Zulnas.com, Batubara -- Masyarakat di sepanjang Jalan Rakyat, Desa...

Topics

Soliditas Kader Golkar Kompak Rame-rame Dukung Bahar-Syafrizal

Zulnas.com, Batubara – Dukungan penuh Partai Golkar Kabupaten Batubara...

Rizky Aryetta Serukan Emak-emak di Batubara Dukung Baharuddin-Syafriza

Zulas.com, Batubara, – Sosok muda dan energik, Rizky Aryetta,...

Hadir Dikampanye Akbar, Ini Kata ADK Soal Golkar Dukung Bahar

Zulnas.com, Batubara – Kampanye akbar pasangan calon nomor urut...

Puluhan Ribu Massa Hadiri Kampanye Akbar Bahar-Syafrizal di Dolok Estate

Zulnas.com, Batubara -- Di Lima Puluh, kota kecil di...

Pasokan Air PDAM Tirta Tanjung Tersendat, Dudi : Ada Kendala Tehnis di Lapangan

Zulnas.com, Batubara -- Masyarakat di sepanjang Jalan Rakyat, Desa...

Darius Sebut Baharuddin Calon Bupati Batubara yang Dibimbing Kasih Sayang Seorang Guru Mengaji

Zulnas.com, Batubara – Di balik sosok Baharuddin Siagian, calon...

Kesejahteraan Bilal Mayat, Penggali Kubur, Akan Dapat Bantuan Honor Setiap Bulan, Jika…

Zulnas.com, Batubara – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati...

Simpati ke Paslon 02, Emak-Emak Labuhan Ruku Gotong Royong Bagikan Beras ke Warga

Zulnas.com, Batubara -- Dalam suasana penuh kebersamaan, sekelompok emak-emak...
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Related Articles

Popular Categories

spot_imgspot_img