Friday, November 22, 2024

Pemkab Labuhanbatu Terima LHP dari BPK Sumut Tahun 2021

Zulnas.com, Medan — Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia Perwakilan Provinsi Sumatera Utara menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas laporan keuangan Pemerintah Kabupaten Labuahanbatu Tahun Anggaran 2021.

Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula kantor BPK RI perwakilan Provinsi Sumatera Utara, Jalan Imam bonjol nomor 22, Medan (Selasa, 24/05/2022).

Kegiatan tersebut diawali dengan penandatanganan berita acara oleh Kepala BPK RI Perwakilan Sumatera Utara, Wakil DPRD Labuhanbatu dan Bupati Labuhanbatu.

Bupati Labuhanbatu dr H. Erik Adtrada Ritonga, dalam sambutannya mengucapkan terimakasih kepada BPK RI Perwakilan Provinsi Sumatera Utara yang sudah bekerja sangat maksimal dalam melaksankan tugasnya.

“Terimakasih saya ucapkan kepada BPK RI Perwakilan Provinsi Sumatera Utara yang sudah bekerja sangat maksimal dalam menjalankan tugasnya,” ucap Erik.

Bupati juga menegaskan apa yang menjadi catatan dari BPK RI Perwakilan Provinsi Sumatera Utara, akan jadi perhatian pemkab untuk kedepannya.

“Saya berharap kepada BPK RI Perwakilan Provinsi Sumatera Utara bisa bekerja sama dan membantu kami, untuk Kabupaten Labuhanbatu yang lebih baik lagi.” Timpal dr H. Erik Adtrada Ritonga.

Sementara itu, Wakil ketua DPRD Kabupaten Labuhanbatu Abdul Hakim Hasibuan, berharap kedepannya dibawah kepemimpinan bupati dr H. Erik Adtrada Ritonga, MKM Labuhanbatu akan bisa lebih baik lagi dimasa mendatang.

Kepala BPK RI Perwakilan Provinsi Sumatera Utara Eydu Oktain Panjaitan, juga memberikan apresiasai kepada pemerintah Kabupaten Labuhanbatu atas laporan hasil pemeriksaan tepat pada waktu yang telah ditentukan.

Tampak hadir pada acara tersebut Wakil Ketua DPRD Labuhanbatu Abdul Karim Hasibuan, SH., Kaban BPKAD Salman Alpharisi Rambe dan Inspektur Kabupaten Labuhanbatu.

Sayangnya, pihak Pemkab Labuhanbatu tidak merincikan secara detail ihwal Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) yang direkomendasi BPK ke Pemkab setempat (BAF)

Hot this week

Soliditas Kader Golkar Kompak Rame-rame Dukung Bahar-Syafrizal

Zulnas.com, Batubara – Dukungan penuh Partai Golkar Kabupaten Batubara...

Rizky Aryetta Serukan Emak-emak di Batubara Dukung Baharuddin-Syafriza

Zulas.com, Batubara, – Sosok muda dan energik, Rizky Aryetta,...

Hadir Dikampanye Akbar, Ini Kata ADK Soal Golkar Dukung Bahar

Zulnas.com, Batubara – Kampanye akbar pasangan calon nomor urut...

Puluhan Ribu Massa Hadiri Kampanye Akbar Bahar-Syafrizal di Dolok Estate

Zulnas.com, Batubara -- Di Lima Puluh, kota kecil di...

Pasokan Air PDAM Tirta Tanjung Tersendat, Dudi : Ada Kendala Tehnis di Lapangan

Zulnas.com, Batubara -- Masyarakat di sepanjang Jalan Rakyat, Desa...

Topics

Soliditas Kader Golkar Kompak Rame-rame Dukung Bahar-Syafrizal

Zulnas.com, Batubara – Dukungan penuh Partai Golkar Kabupaten Batubara...

Rizky Aryetta Serukan Emak-emak di Batubara Dukung Baharuddin-Syafriza

Zulas.com, Batubara, – Sosok muda dan energik, Rizky Aryetta,...

Hadir Dikampanye Akbar, Ini Kata ADK Soal Golkar Dukung Bahar

Zulnas.com, Batubara – Kampanye akbar pasangan calon nomor urut...

Puluhan Ribu Massa Hadiri Kampanye Akbar Bahar-Syafrizal di Dolok Estate

Zulnas.com, Batubara -- Di Lima Puluh, kota kecil di...

Pasokan Air PDAM Tirta Tanjung Tersendat, Dudi : Ada Kendala Tehnis di Lapangan

Zulnas.com, Batubara -- Masyarakat di sepanjang Jalan Rakyat, Desa...

Darius Sebut Baharuddin Calon Bupati Batubara yang Dibimbing Kasih Sayang Seorang Guru Mengaji

Zulnas.com, Batubara – Di balik sosok Baharuddin Siagian, calon...

Kesejahteraan Bilal Mayat, Penggali Kubur, Akan Dapat Bantuan Honor Setiap Bulan, Jika…

Zulnas.com, Batubara – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati...

Simpati ke Paslon 02, Emak-Emak Labuhan Ruku Gotong Royong Bagikan Beras ke Warga

Zulnas.com, Batubara -- Dalam suasana penuh kebersamaan, sekelompok emak-emak...
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Related Articles

Popular Categories

spot_imgspot_img