PCNU Batubara Butuh Kader Berkualitas dan Loyal

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 28 Januari 2022 - 23:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zulnas.com, Batubara — Keberadaan organisasi pelajar hendaknya tidak semata ajang berkumpul. Yang juga harus dilakukan adalah mengasah keterampilan, serta memiliki loyalitas kepada organisasi. Semangat ini juga yang mengemuka dari Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Nadhlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kabupaten Batubara.

Demikian dikemukakan ketua PC IPNU Batubara Budi Muhammad Pada acara makesta angkatan Ke-3 di sekolah MAS Cipta Simpang Dolok, Kecamatan Datok Lima Puluh, dengan Thema yang diusung Wujudkan Pelajar yang Berakhlak dan Berkarakter serta Loyalitas dalam Berorganisasi, Kamis (27/01/2022).

Budi Muhammad meminta seluruh kader organisasi agar selalu memiliki sifat berani, percaya diri, serta berwawasan.

“Rekan-rekan IPNU dan IPPNU Batubara harus berani dan percaya diri kapan pun dan di manapun. Selain itu, kalian juga harus terus memperkaya khazanah pengetahuan dengan belajar dan berproses baik di luar maupun dalam organisasi,” ungkapnya.

Baca Juga :  PCNU Batubara : Jangan Terlena Hidup Didunia Digital

Ketua PCNU Kabupaten Batubara H. Bhatiar Maqhoza, menuturkan harapan serta mengajak semua kader-kader IPNU dan IPPNU dan semua pihak terutama PCNU Kabupaten Batubara agar selalu mendukung program IPNU dan IPPNU Batubara di bawah kepengurusan yang baru ini hendaknya semakin berkembang dan maju untuk kemashlahatan organisasi,” Menciptakan Kader yang Tangguh dan Berkualitas serta Loyal Terhadap NU.

Ketua PC IPNU Batubara Cak Budi yang didampingi ketua PC IPPNU Batubara Endang Wahyuni, menuturkan bahwa kegiatan ini menjawab tantangan generasi bangsa kedepan yang suda sangat mengkawatirkan akibat dampak perkembangan dunia digitalisasi dan tingkat bahaya narkoba yang meramba dikalangan perlajar kata Cak Budi pada kamis (27/01/2022).

Makesta ini akan kita laksanakan secara bergilir, Dilaksanakan di setiap Kecamatan yang ada di Kabupaten Batubara kedepannya.

Baca Juga :  Bupati Batubara Vidcon Bersama Otoritas Jasa Keuangan

Kita berharapa sebagai kader harus mampu menjadi contoh bagi anggota yang lain, bukan lagi menunggu instruksi namun harus senantiasa bergerak dan menggerakkan,” Lebih lanjut, Cak Budi atas nama Pimpinan Cabang IPNU dan IPPNU Kabupaten Batubara kami mengajak rekan-rekan kader mari bersama kita sukseskan hajatan organisasi ini demi membumikan paham-paham aswaja di kabupaten Batubara.

Sejalan dengan pernyataan Ketua PC IPPNU Batubara Endang Wahyuni seorang kader memang memiliki peran penting dalam suatu organisasi. Keberadaan kaderisasi menjadi jantung dalam organisasi dengan begitu denyut gerak organisasi akan selalu tampak dan mampu menunjukkan eksistensinya di ruang publik.”Harapannya, kegiatan makesta ini juga dapat diikuti oleh PAC lain di wilayah Kabupaten Batubara sehingga estafet kaderisasi dapat berjalan dengan baik.” Tegas Endang. ***Jasmi

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai
PT DMK Diduga Ubah Kawasan Hutan Jadi Kebun Sawit, Petani Minta Kejagung RI Turun Tangan
PWI Sumut Gelar Ujian Anggota Muda dan Kenaikan Tingkat
Janda Tua Kunjungi Kantor SMSI Sergai
Banjir Belum Surut, Warga Sergai Kini Didera Kelangkaan BBM: Ekonomi Mulai Lumpuh
Ringankan Beban Korban Banjir, Ketua SMSI Sergai Salurkan Bantuan Sembako ke Warga Dusun 4 Sei Rampah
PPITTNI Gelar Zikir Akbar Nasional, Ini Pesan Menteri Agama Nasaruddin Umar
Ketua PN Sei Rampah Apresiasi Kegiatan Sosial HUT ke-10 Media Sinarsergai.com
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 Desember 2025 - 23:40 WIB

Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:42 WIB

PT DMK Diduga Ubah Kawasan Hutan Jadi Kebun Sawit, Petani Minta Kejagung RI Turun Tangan

Sabtu, 20 Desember 2025 - 13:20 WIB

PWI Sumut Gelar Ujian Anggota Muda dan Kenaikan Tingkat

Minggu, 7 Desember 2025 - 22:57 WIB

Janda Tua Kunjungi Kantor SMSI Sergai

Kamis, 4 Desember 2025 - 10:14 WIB

Banjir Belum Surut, Warga Sergai Kini Didera Kelangkaan BBM: Ekonomi Mulai Lumpuh

Berita Terbaru

LABUHANBATU

Sekda Labuhanbatu Pimpin Evaluasi Program Makan Bergizi Gratis

Selasa, 13 Jan 2026 - 20:06 WIB

LABUHANBATU

Sael, Siswa Tertinggi di SMK Yapim Rantauprapat

Selasa, 13 Jan 2026 - 11:57 WIB