Saturday, March 15, 2025

Wabup Asahan Tinjau Pekerjaan Peningkatan Infrastruktur Jalan

ASAHAN-ZULNAS.COM- Wakil Bupati Kabupaten Asahan Rianto meninjau pelaksanaan peningkatan Infrastruktur Jalan Desa Urung Pane menuju Desa silo maraja Kecamatan setia Janji pada Jumat, (14/3/2025).

Rianto mengatakan Peninjauan tersebut untuk memastikan kualitas mutu spesifikasi material konstruksinya agar sesuai dengan yang sudah ditentukan.

Rianto menambahkan, peningkatan akses jalan tersebut dapat memudahkan akses mobilitas masyarakat dan meningkatkan perekonomian masyarakat atau desa sekitar yang melewati akses jalan.

“Untuk itu pastikan kualitas Infrastruktur dalam proses pengaspalan tersebut agar peningkatan Jalan dapat dirasakan oleh masyarakat serta membantu mendorong pertumbuhan ekonomi dan sektor pertanian,” ucap Rianto.

Di tempat yang sama Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Asahan, Agus Jaka Putra Ginting mengatakan Pemerintah Kabupaten Asahan melalui Dinas PUPR melaksanakan pengerjaan peningkatan Jalan Desa urung pane menuju Desa silo maraja Kecamatan setia Janji berkisar sepanjang 372 Meter dengan lebar 4 meter.

Kemudian, ujar Agus, Dinas PUPR tetap berupaya dalam mewujudkan Visi dan Misi Pemerintah Kabupaten Asahan yakni Masyarakat Sejahtera Religius Maju dan Berkelanjutan di bidang pembangunan, infrastruktur jalan sesuai dengan kemampuan keuangan Daerah.***ZR.

Hot this week

Bupati Asahan Ikuti HLM dan Capacity Building TPID se-Sumut

ASAHAN-ZULNAS.COM- Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar mengikuti pelaksanaan...

Yusnila Indriati Taufik di Lantik Jadi Ketua TP PKK, Posyandu dan Dekranasda Asahan

ASAHAN-ZULNAS.COM- Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Keluarga (TP PKK) Provinsi...

Sidak ke Dinas Kesehatan, Wabup Asahan Pastikan Pelayanan Kesehatan Optimal

ASAHAN-ZULNAS.COM- Untuk memastikan pelayanan kesehatan masyarakat berjalan dengan baik,...

Bupati Asahan Kunjungi Masjid Baiturahman

ASAHAN-ZULNAS.COM- Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar mengunjungi Masjid...

Bupati Batubara Resmikan Kantor Hukum Bahagia Keadilan

Zulnas.com, Batubara – Bupati Batubara Baharuddin Siagian SH MSi,...

Topics

Bupati Asahan Ikuti HLM dan Capacity Building TPID se-Sumut

ASAHAN-ZULNAS.COM- Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar mengikuti pelaksanaan...

Yusnila Indriati Taufik di Lantik Jadi Ketua TP PKK, Posyandu dan Dekranasda Asahan

ASAHAN-ZULNAS.COM- Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Keluarga (TP PKK) Provinsi...

Sidak ke Dinas Kesehatan, Wabup Asahan Pastikan Pelayanan Kesehatan Optimal

ASAHAN-ZULNAS.COM- Untuk memastikan pelayanan kesehatan masyarakat berjalan dengan baik,...

Bupati Asahan Kunjungi Masjid Baiturahman

ASAHAN-ZULNAS.COM- Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar mengunjungi Masjid...

Bupati Batubara Resmikan Kantor Hukum Bahagia Keadilan

Zulnas.com, Batubara – Bupati Batubara Baharuddin Siagian SH MSi,...

Tinjau Pemeliharaan Jalan, Wabup Asahan Minta Peran Media dalam Pengawasan Pekerjaan

ASAHAN-ZULNAS.COM- Wakil Bupati Asahan Rianto melakukan monitoring pengerjaan pemeliharaan...

Fitry, Atlet Hoki Asal Batubara Berjuang dari Kain Songket hingga Juara di Hong Kong

Zulnas.com. Hong Kong – Tekad kuat dan semangat pantang...

Hari Kedua Safari Ramadhan, Bupati Asahan Kunjungi Masjid Al-Iradah Pulau Bandring

ASAHAN-ZULNAS.COMDihari kedua Safari Ramadhan, Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin...
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Related Articles

Popular Categories

spot_imgspot_img