Bupati Asahan Kembali Laksanakan Temu Pamit dengan Para OPD

- Jurnalis

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ASAHAN-ZULNAS.COM- Bupati Asahan H. Surya, B.Sc kembali melaksanakan temu pamit dengan para OPD, ASN dan Honorer di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan.

Temu pamit kali ini berbeda dilaksanakan oleh Bupati Asahan, yang beberapa hari yang lalu Bupati Asahan beserta Wakil Bupati Asahan, Sektetaris Daerah Kabupaten Asahan dan Para Asisten, langsung mengujungi Kantor Dinas Setiap OPD.

Tapi hari ini temu pamit dilaksanakan di Aula Melati Kantor Bupati Asahan, Senin (3/2/2025).

Baca Juga :  Pemkab Asahan dan UGM Sepakat Perkuat Kolaborasi Strategis untuk Pembangunan Berkelanjutan

Tidak jauh berbeda, dari temu pamit sebelumnya, Bupati Asahan menyampaikan permohonan maaf kepada seluruh OPD, ASN dan Honorer di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan, apabila selama menjabat sebagai Bupati Asahan, ada sikap, tingkah laku dan kebijakan yang merugikan serta menyinggung perasaan saudara.

Lebih lanjut Bupati Asahan mengajak seluruh ASN dan Honorer di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan untuk selalu memberikan dukungan kepada Bupati dan Wakil Bupati Asahan periode 2025-2030 dalam membangun Kabupaten Asahan.

Baca Juga :  Wabup Asahan Sambut Kunjungan DPRD Sumut, Dorong Sinergi Anggaran Demi Kesejahteraan Rakyat

Bupati Asahan meminta kepada seluruh OPD, ASN dan Honorer di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan untuk bekerja dengan penuh rasa tanggungjawab, tulus dan ikhlas, sehingga apa yang menjadi tujuan Pemerintah Kabupaten Asahan Mewujudkan Asahan Sejahtera yang Religius dan Berakter dapat tercapai. “Dukung terus Pemerintah Kabupaten Asahan dalam segala aspek”, tandasnya.

Temu pamit ini dilanjutkan di Kecamatan Kota Kisaran Barat dan Kecamatan Kota Kusaran Timur.***ZR

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Asahan Terima Kunjungan Staf Khusus Kementerian Kelautan dan Perikanan RI
Bupati Asahan Dukung dan Fasilitasi Pelantikan Organisasi Penyandang Disabilitas
Perayaan Natal STM Dalihan Natolu Perkuat Toleransi dan Kebersamaan di Asahan
Pemkab Asahan Salurkan Bantuan Darurat untuk Warga Terdampak Bencana
Bupati Asahan Bersama Forkopimda Ikuti Eksibisi Menembak Executive 2025
Pemkab Asahan Perkokoh Implementasi Gerakan PKK Hasil Rakernas X
Sosialisasi Pembangunan Kampung Nelayan Merah Putih di Desa Pematang Sei Baru
Pemkab Asahan Gelar Training of Trainers Simpul Jaringan Informasi Geospasial Kabupaten Asahan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 13 Desember 2025 - 21:25 WIB

Bupati Asahan Terima Kunjungan Staf Khusus Kementerian Kelautan dan Perikanan RI

Sabtu, 13 Desember 2025 - 17:29 WIB

Bupati Asahan Dukung dan Fasilitasi Pelantikan Organisasi Penyandang Disabilitas

Sabtu, 13 Desember 2025 - 14:17 WIB

Perayaan Natal STM Dalihan Natolu Perkuat Toleransi dan Kebersamaan di Asahan

Sabtu, 13 Desember 2025 - 14:13 WIB

Pemkab Asahan Salurkan Bantuan Darurat untuk Warga Terdampak Bencana

Jumat, 12 Desember 2025 - 21:40 WIB

Bupati Asahan Bersama Forkopimda Ikuti Eksibisi Menembak Executive 2025

Berita Terbaru

LABUHANBATU

Sekda Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Rabu, 21 Jan 2026 - 10:05 WIB