Bupati dan Wakil Bupati Labuhanbatu Berikan Doa Terbaik Kontingen DPC. FKDT

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 14 Oktober 2022 - 17:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zulnas.com, Labuhanbatu – Bupati Labuhanbatu dr.H.Erik Adtrada Ritonga, MKM, didampingi Wakil Bupati Labuhanbatu Hj.Ellya Rossa Siregar,S.Pd,MM, memberikan doa terbaik untuk para Kontingen PD- FKDT Labuhanbatu yang akan mengikuti ajang Pekan Olahraga Raga dan Seni Antar Diniyah (Porsadin) ke- V di tingkat Provinsi Sumatera Utara yang di selenggarakan di Kabupaten Palas pada tanggal 15-16 Oktober 2022 mendatang.

Doa tersebut dilantunkan saat melepas keberangkatan 50 orang Atlit Porsadin Labuhanbatu dirumah dinas Bupati Labuhanbatu Kelurahan Padang Matinggi Kecamatan Rantau Utara Jum’at, 14/10/2022.

Baca Juga :  Kepala Dinas Kominfo Hadiri Festival Anak Sholeh

“Semoga Allah SWT memberikan yang terbaik buat putra-putri terbaik Labuhanbatu yang sedang memperjuangkan nama baik Labuhanbatu” ucap Bupati.

Usai memberikan doa Bupati Erik langsung melepas keberangkatan para Kontingen menuju Porsadin,

“Atas nama Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu saya melepas keberangkatan para putra – putri kita menuju Palas”. Sebut dr.Erik.

Baca Juga :  Nopember, 34 Desa di Kabupaten Batubara Akan Digelar Pilkades

Pekan Olahraga Raga dan Seni Antar Diniyah (Porsadin) adalah ajang olah raga dibawah Forum Komunikasi Diniyah Takmiliyah dan untuk di Kabupaten Labuhanbatu di ketuai oleh Aliamsyah Ritonga,M.Pd.

Yang mana sebelumnya para Kontingen PD-FKDT Labuhanbatu ini bersaing memperebutkan posisi untuk mewakili Labuhanbatu ditingkat Propinsi pada ajang Porsadin tingkat Kabupaten Labuhanbatu beberapa waktu lalu. (BAF)

Follow WhatsApp Channel zulnas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bursa Ketua Golkar Sumut Memanas: Andar Amin Harahap vs Hendri Yanto Sitorus
Andar Amin Harahap: Figur Dominan di Bursa Ketua DPD Golkar Sumut
Hendri Yanto Sitorus: Jejak Tokoh Muda Golkar dari Akademisi hingga Kepala Daerah
Kelompok 80 Desak Polres Sergai Periksa IUP dan HGU PT DMK, Dugaan Alih Fungsi Lahan Menguat
Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai
PT DMK Diduga Ubah Kawasan Hutan Jadi Kebun Sawit, Petani Minta Kejagung RI Turun Tangan
PWI Sumut Gelar Ujian Anggota Muda dan Kenaikan Tingkat
Janda Tua Kunjungi Kantor SMSI Sergai
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 22:40 WIB

Bursa Ketua Golkar Sumut Memanas: Andar Amin Harahap vs Hendri Yanto Sitorus

Senin, 19 Januari 2026 - 22:29 WIB

Andar Amin Harahap: Figur Dominan di Bursa Ketua DPD Golkar Sumut

Senin, 19 Januari 2026 - 22:22 WIB

Hendri Yanto Sitorus: Jejak Tokoh Muda Golkar dari Akademisi hingga Kepala Daerah

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:35 WIB

Kelompok 80 Desak Polres Sergai Periksa IUP dan HGU PT DMK, Dugaan Alih Fungsi Lahan Menguat

Rabu, 24 Desember 2025 - 23:40 WIB

Sengketa Lahan Puluhan Tahun Tak Kunjung Usai, Petani Plasma Kelompok 80 Datangi Kejari dan Polres Sergai

Berita Terbaru

LABUHANBATU

Sekda Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Rabu, 21 Jan 2026 - 10:05 WIB